Mochaccino

Bahan - Bahannya :

400 cc air panas
100 gr gula palem
60 ml krim encer
50 gr cokelat masak,parut kasar
1/2 sdm kopi bubuk instan
1/2 sdt kulit jeruk purut
1/4 sdt kayu manis bubuk
1/2 sdt all spice bubuk

Cara membuatnya :

  • Larutkan kopi dengan air
  • Campur cokelat,gula dan bumbunya,haluskan dengan blender,tuang larutan kopi campur dengan blender
  • Panaskan sebentar dalam panci dan tuang kembali kedalam blender,masukkan krim,campur lagi dengan blender
  • Saring dan hidangkan dengan hiasan cokelat bubuk tabur dan juga potongan kayu manis
Untuk 3 gelas

Selamat mencoba...

0 Response to "Mochaccino"

Post a Comment